Pengantar
Hal yang akan saya sampaikan dalam tulisan ini boleh jadi sesuatu yang debatible. Maklumlah demikian, karena membahas
sesuatu yang telah lewat dengan rentang waktu berabad-abad lamanya,
bukanlah sesuatu yang mudah. Untuk memprediksi kejadian tersebut
betul-betul terjadi membutuhkan penelaahan yang berdasar pada
bukti-bukti yang dianggap memadai seperti yang menjadi kajian penting
dalam ilmu sejarah selama ini. Oleh karena itu anggaplah tulisan ringan
ini hanya menjadi bagian dari bertebarnnya tulisan ilmiah tentang masa
lampau. Harapannya menjadi perenungan dalam membaca sejarah lama kita.
Kawali sebagai Pusat Kekuasaan
Kota
Kawali saat ini kita kenal sebagai salah satu kecamatan di Kabupaten
Ciamis, Jawa Barat. Letaknya kurang lebih 26 Km dari ibu kota Kabupaten
ke sebelah utara. Kecamatan ini berdekatan dengan Kecamatan Panjalu di
sebelah utara. Kecamatan Panjalu juga dikenal sebagai salah satu
kecamatan di Jawa Barat yang kaya akan objek-objek kajian tentang
sejarah Sunda.Untuk melanjutkan membaca artikel selengkapnya silahkan KLIK DI SINI..Galeri lainnya terkait artikel tersebut silahkan lihat di bawah ini:
Sumber Gambar : Dokumentasi Pribadi Subhan Agung, 2010.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar